PANDUAN


TATA CARA PENDAFTARAN


Buat Akun

  1. Kunjungi website pmb.umsi.ac.id
  2. Kelik menu Pendaftaran Online atau Daftar/Masuk
  3. Buat akun dengan mingisi biaodata lalu klik daftar

Melakukan Pembayaran

  • Melakukan pembayaran menggunakan Virtual Account BNI yang tertera pada akun melalui melalui Teller Bank BNI/ATM BNI/ Melalui BNI Mobile/Melalui ATM Bank Lain (Bersama/Prima).

Isi Formulir

  1. Loging akun memelui website umsi.ac.id/pmb/Auth/
  2. Klik My Biodata lalu Isi secara lengkap dan benar serta upload kelengkapan berkas.

Ikut Tes

  • Ikuti tes secara online sesuai jadwal yang tertera pada akun.

Pengumuman

KETENTUAN DAN TATA CARA HER-REGISTRASI

KETENTUAN HERREGISTRASI (DAFTAR ULANG)

  1. Peserta yang dinyatakan Lulus wajib melakukan proses Her-registrasi. Batas Her-registrasi dilakukan sesuai tanggal yang telah ditentukan.
  2. Batas Herregistrasi mulai tanggal 14 Februari - 30 Juni 2023 untuk gelombang 1 dan tanggal 10 Juli - 31 Agustus 2023 untuk gelopmbang 2. Jika melebihi waktu yang telah ditentukan, maka Virtual Accoun akan secara otomatis tertutup. Apabila ada kendala dalam melakukan pembayaran, silahkan konfirmasi melalui Contact Persons: 085342926946 atau 085399927739.
  3. Untuk mengetahui biaya Her-registrasi dapat dilihat melalui akun masing-masing pada menu pengumuman hasil tes UTBK.
  4. Pembayaran Her-registrasi menggunakan Virtual Account Bank BNI yang dapat dilakukan melalui Mobile Bangking (mBangking) BNI, Cabang atau Outlet BNI (Teller), ATM BNI, Internet Banking (iBanking) BNI, Pembayaran BNI Virtual Account dengan ATM Bersama, Pembayaran BNI Virtual Account dari Bank Lain.
  5. Lakukan Pembayaan Her-registrasi sesuai tatacara yang tertera.

TATA CARA HER-REGISTRASI (DAFTAR ULANG)

TATA CARA PEMBAYARAN


Calon mahasiswa baru yang telah melakukan pembuatan akun pendaftaran akan mendapatkan Virtual Account (VA) Bank BNI. Selanjutnya melakukan pembayaran biaya pendaftaran sesuai yang tertera untuk mengaktifkan akun. Pembayaran dapat dilakukan melalui:

Melalui Mobile Bangking (mBangking) BNI

  1. Silahkan akses BNI Mobile Banking dari Handphon kamu, kemudian masukkan USER ID dan PASSWORD kamu.
  2. Pilih Menu "TRANSFER" lalu pilih menu "VIRTUAK ACCOUNT BILLING" kemudian pilih "REKENING DEBER".
  3. Masukkan NOMOR VIRTUAL ACCOUNT kamu (Contoh: 988916363xxxxxxx) pada menu "INPUT BARU".
  4. Tagihan yang harus dibayarkan akan muncul pada LAYAR KONFORMASI.
  5. Cek kesesuaian data kamu (nama dan nominal pembayaran).
  6. Apabila data yang ada telah sesuai, silahkan konfirmasi transaksi dan masukkan PASSWORD TRANSAKSI.
  7. Selamat! Pembayaran kamu telah berhasil.

Melalui Cabang atau Outlet BNI (Teller)

  1. Silahkan kunjungi Kantor Cabang/outlet BNI terdekat.
  2. Informasikan kepada Teller, bahwa kamu ingin melakukan pembayaran "VIRTUAL ACCOUNT BILLING"
  3. Serahkan NOMOR VIRTUAL ACCOUNT kamu kepada Teller.
  4. Teller akan melakukan KONFIRMASI kepada kamu.
  5. Cek kesesuaian data mahasiswa (nama dan nominal pembayaran).
  6. Apabila data yang ada telah sesuai, Teller akan MEMPROSES TRANSAKSI kamu.
  7. Apabila transaksi SUKSES, kamu akan menerima bukti pembayaran dari Teller tersebut.

Melalui ATM BNI

  1. Masukkan Kartu ATM kamu ke dalam mesin ATM.
  2. Silahkan pilih Bahasa dan masukkan PIN ATM kamu.
  3. Kemudian pilih "Menu Lainya" lalu pilih "Transfer".
  4. Pilih JENIS REKENING yang akan kamu gunakan (Contoh:"Dari Rekening Tabungan").
  5. Kemudian Pilih "VIRTUAL ACCOUNT BILLING"
  6.  Masukkan NOMOR VIRTUAL ACCOUNT kamu (contoh: 988916363xxxxxxxx)
  7. Tagihan yang harus kamu bayarkan akan muncul pada LAYAR KONFIRMASI.
  8. Cek kesesuaian data kamu (nama dan nominal pembayaran).
  9. Silahkan klik Konfirmasi, apabila data yang ada telah sesuai, kemudian klik LANJUTKAN TRANSAKSI.
  10. Selamat! Transaksi kamu telah selesai.

Melalui Internet Banking (iBanking) BNI

  1. Ketikalamatini https://ibank.bni.co.id di browser, kemudian klik "Enter".
  2. Masukkan User ID dan Password kamu.
  3. Pilihmenu "Transfer".
  4. Lalu Pilih "VIRTUAL ACCOUNT BILLING"
  5. Kemudian masukan NOMOR VIRTUAL ACCOUNT kamu (contoh: 988916363xxxxxxx) yang akan kamu bayar. Lalu pilih rekening debet yang akan digunakan. Kemudian tekan "lanjut".
  6. Kemudian tagihan yang harus dibayarkanakan muncul pada layarkon firmasi.
  7. Cek kesesuaian data kamu (nama dan nominal pembayaran).
  8. Apabila data yang ada telah sesuai, silahkan masukkan Kode Otentikasi Token kamu.
  9. Selamat! Pembayaran Kamu telah berhasil.

Melalui Pembayaran BNI Virtual Account dengan ATM Bersama

  1. Masukkan kartu ke mesin ATM Bersama.
  2. Pilih "Transaksi Lainnya".
  3. Pilih menu "Transfer".
  4. Pilih "Transfer ke Bank Lain"
  5. Masukkan kode bank BNI (009) dan 16 Digit Nomor Virtual Account (contoh: 988916363xxxxxxxx).
  6. Masukkan nominal transfer sesuai tagihan atau kewajiban Anda. Nominal yang berbeda tidak dapat diproses
  7. Konfirmasi rincian Anda akan tampil di layar, cek dan tekan "Ya" untuk melanjutkan.
  8. Transaksi Berhasil.

Melalui Pembayaran BNI Virtual Account dari Bank Lain

  1. Pilih menu "Transfer antar bank" atau “Transfer online antar bank”.
  2. Masukkan kode bank BNI (009) atau pilih bank yang dituju yaitu BNI.
  3. Masukan 16 digit Nomor Virtual Account pada kolom rekening tujuan, (contoh: 988916363xxxxxxxx).
  4. Masukkan nominal transfer sesuai tagihan atau kewajiban Anda. Nominal yang berbeda tidak dapat diproses.
  5. Masukkan jumlah pembayaran sebesar 450.000 untuk Jenjang S1 atau 600.000 untuk Jenjang S2.
  6. Konfirmasi rincian Anda akan tampil di layar, cek dan apabila sudah sesuai silahkan lanjutkan transaksi sampai dengan selesai.
  7. Transaksi Berhasil.

INFORMASI SEPUTAR PENDAFTARAN MAHASISWA BARU


Cara Mendapatkan Formulir Pendaftaran Mahasiswa Baru di UMSi

  • Untuk mendapatkan formulir pendaftaran mahasiswa baru akses pada laman website pmb.umsi.ac.id lalu calon mahasiswa baru klik Daftar/Masuk atau Daftar Sekarang.
  • Selanjutnya, calon mahasiswa baru melakukan: Pembuatan Akun Pendaftaran, dengan mengisi data awal pendaftaran untuk mendapatkan virtual account (VA) pembayaran formulir.

Biaya Formulir Pendaftaran di UMSi

  • Biaya Formulir pendaftaran mahasiswa baru UMSi Jenjang Sarjana/Diploma (S1/D4) Sebesar 450.000
  • Biaya Formulir pendaftaran mahasiswa baru UMSi Jenjang Pascasarjana (S2) Sebesar 600.000

Virtual Akun (VA)

  • Virtual Account merupakan rekening pembayaran;
  • Masing-masing calon mahasiswa baru yang telah melakukan pembuatan akun akan memperoleh Virtual Account (VA) Bank Nasional Indonesia (BNI).
  • Virtual Account tersebut digunakan untuk melakukan pembayaran formulir dan herregistrasi mahasiswa baru UMSi.